Assalamu’alaikum wr. wb.,
Dalam bulan suci Ramadhan yang penuh barokah ini, kami mengajak semua warga dGromiest untuk berpartisipasi dalam program Diary Ramadhan yang merupakan bagian dari rangkaian Gempita Program Ramadhan – deGromiest (GPR-dG). Program Diary Ramadhan ini diharapkan menjadi media untuk berbagi dalam bentuk tulisan; pengalaman, pemikiran, ide dan lain sebagainya. Tulisan harus original, diutamakan bertema Ramadhan, akan tetapi tema yang lebih umum juga diperbolehkan. Jumlah tulisan yang boleh dikirimkan tidak dibatasi, kami sebanyak mungkin.
Tulisan bisa dikirim ke Lia Atwa untur disortir dan kemudian dirlis di cafe dG.
 Mari mulai siapkan ide, mencari inspirasi, dan merangkai kata untuk digoreskan.
Ditunggu partisipasinya……
salam,
Panitia GPR-dG
-Lia Atwa-
Â
Â
Â
Bulan Agustus selalu membawa semangat yang khas bagi setiap warga negara Indonesia. Tidak hanya di…
#Latepost Sangat penting untuk menjaga semangat iman dan takwa pasca Ramadan dan Idul Fitri 2024…
30 Juni 2024. Serunya menghabiskan hari Minggu bersama Ayah! Di kegiatan Pengajian Anak DeGromiest kali…
Alhamdulillah DeGromiest mengadakan salat Idul Adha dan silaturahmi pada tanggal 16 Juni 2024, pukul 07.00-11.00,…
Bismillahirrahmaanirrahiim Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh Marhaban Yaa Ramadhan.. Marhaban Yaa Ramadhan.. tim DeGromiest mengadakan program "DeGromiest…